Harga Gabah di Beberapa Daerah Masih di Bawah HPP
![Harga Gabah di Beberapa Daerah Masih di Bawah HPP](https://foto.kontan.co.id/L7ZKDX4m_NnNGFiqfo_dyV5aeR8=/smart/2023/01/10/1531370958.jpg)
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Pemerintah sudah menetapkan harga pembelian pemerintah (HPP) untuk gabah sebesar Rp 6.500 per kilogram (kg) dari sebelumnya Rp 6.000 per kg. Namun masih ada beberapa daerah yang belum sepenuhnya menerapkan HPP anyar tersebut.
Berdasarkan data yang diperoleh KONTAN, beberapa daerah masih menerapkan HPP di bawah ketentuan terbaru. Misalnya di Provinsi Aceh, dari data per 14 Februari 2025 rata-rata HPP gabah Rp 6.150 per kg. Kemudian di Pandeglang, Banten, mencatatkan HPP gabah Rp 5.400 per kg.
Ini Artikel Spesial
Agar bisa lanjut membaca sampai tuntas artikel ini, pastikan Anda sudah berlangganan atau membeli artikel ini.
Sudah berlangganan? MasukKontan Digital Premium Access
Business Insight, Epaper Harian + Tabloid, Arsip Epaper 30 Hari
Rp 120.000
Business Insight
Hanya dengan 20rb/bulan Anda bisa mendapatkan berita serta analisis ekonomi bisnis dan investasi pilihan
Berlangganan dengan Google
Gratis uji coba 7 hari pertama. Anda dapat menggunakan akun Google sebagai metode pembayaran.