Berita Bisnis

Harga Minyak Terus Melejit, Industri Manufaktur Bisa Menjerit

Jumat, 26 Februari 2021 | 07:39 WIB
Harga Minyak Terus Melejit, Industri Manufaktur Bisa Menjerit

ILUSTRASI. Anjungan pengeboran?migas PT?Pertamina Hulu Mahakam. DOK/PHM

Reporter: Arfyana Citra Rahayu, Dimas Andi | Editor: Tedy Gumilar

KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Harga minyak mentah terus merangkak naik. Kondisi tersebut mengerek beban produksi di sejumlah sektor industri. Hal ini menambah tekanan dunia usaha lantaran daya beli masyarakat masih lesu di tengah pandemi corona (Covid-19).

Harga minyak WTI kontrak pengiriman April 2021 di Bursa New York, Kamis (25/2) pukul 21.45 WIB, di posisi US$ 62,88 per barel. Angka itu sudah menanjak 48% dibandingkan rata-rata harga minyak WTI di sepanjang tahun 2020 senilai US$ 42,37 per barel.

Ini Artikel Spesial

Agar bisa lanjut membaca sampai tuntas artikel ini, pastikan Anda sudah berlangganan atau membeli artikel ini.

Sudah berlangganan? Masuk

Berlangganan

Berlangganan Hanya dengan 20rb/bulan Anda bisa mendapatkan berita serta analisis ekonomi, bisnis, dan investasi pilihan

Rp 20.000

Kontan Digital Premium Access

Business Insight, Epaper Harian + Tabloid, Arsip Epaper 30 Hari

Rp 120.000

Berlangganan dengan Google

Gratis uji coba 7 hari pertama. Anda dapat menggunakan akun Google sebagai metode pembayaran.

Terbaru