Harga Saham DGIK Masih Tertekan, Pemegang Saham Pengendali Kembali Lakukan Akumulasi

KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Masuknya PT Global Dinamika Kencana sebagai pengendali PT Nusa Konstruksi Enjiniring Tbk pada tahun lalu tak kuat lama menopang pergerakan harga saham DGIK.
Setelah sempat melambung hampir 200%, harga saham DGIK kembali merangkak turun. Kini, di saat harga saham DGIK berkonsolidasi di level Rp 100-an per saham, PT Global Dinamika Kencana kembali melakukan akumulasi.
Ini Artikel Spesial
Agar bisa lanjut membaca sampai tuntas artikel ini, pastikan Anda sudah berlangganan.
Sudah berlangganan? MasukBerlangganan dengan Google
Gratis uji coba 7 hari pertama. Anda dapat menggunakan akun Google sebagai metode pembayaran.
Kontan Digital Premium Access
Business Insight, Epaper Harian + Tabloid, Arsip Epaper 30 Hari
Rp 120.000
Business Insight
Hanya dengan 20rb/bulan Anda bisa mendapatkan berita serta analisis ekonomi bisnis dan investasi pilihan