Berita HOME

Hingga Maret, Total Klaim Covid-19 Manulife Tembus Rp 181,6 Miliar

Selasa, 30 Maret 2021 | 17:16 WIB
Hingga Maret, Total Klaim Covid-19 Manulife Tembus Rp 181,6 Miliar

ILUSTRASI. Pembayaran klaim asuransi Covid-19 bertambah sejalan dengan jumlah kasus positif yang masih meningkat.

Reporter: Anastasia Lilin Y, Ferrika Sari | Editor: Anastasia Lilin Yuliantina

KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Total pembayaran klaim bagi pasien Covid-19 di perusahaan asuransi swasta terus bertambah sejalan dengan data jumlah kasus positif terinfeksi virus yang juga masih meningkat. Salah satu pelaku industri yakni PT Asuransi Jiwa Manulife Indonesia (Manulife Indonesia) telah membayarkan klaim sebesar Rp 181,6 miliar.

Data pembayaran klaim pasien Covid-19 Manulife Indonesia tersebut hingga periode 24 Maret 2021. "(Sebagai perbandingan) kalau total seluruh klaim baik Covid-19 maupun tidak pada tahun lalu mencapai Rp 5,5 triliun," kata Novita J. Rumngangun, Director & CMO Manulife Indonesia dalam penjelasan secara daring di acara Kompas Talks, Selasa (30/3).

Ini Artikel Spesial

Agar bisa lanjut membaca sampai tuntas artikel ini, pastikan Anda sudah berlangganan atau membeli artikel ini.

Sudah berlangganan? Masuk

Berlangganan

Berlangganan Hanya dengan 20rb/bulan Anda bisa mendapatkan berita serta analisis ekonomi, bisnis, dan investasi pilihan

Rp 20.000

Kontan Digital Premium Access

Business Insight, Epaper Harian + Tabloid, Arsip Epaper 30 Hari

Rp 120.000

Berlangganan dengan Google

Gratis uji coba 7 hari pertama. Anda dapat menggunakan akun Google sebagai metode pembayaran.

Terbaru
IHSG
7.288,81
0.29%
-21,28
LQ45
985,97
0.44%
-4,40
USD/IDR
15.853
0,35
EMAS
1.249.000
2,21%