Internusa Keramik Alamasri (IKAI) Mulai Menggarap Pasar Luar Negeri

KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Internusa Keramik Alamasri, anak usaha PT Intikeramik Alamasri Industri Tbk (IKAI) melakukan ekspor perdana keramik merek Essenza ke Amerika Serikat. Setelah menembus pasar Amerika, Internusa Keramik berencana melebarkan sayap bisnisnya ke negara lain.
Direktur Pelaksana PT Internusa Keramik Alamasri, Angelica Lie menyatakan, meski kondisi ekonomi nasional saat ini masih cukup menantang, Essenza menunjukkan fondasi yang kuat dalam melihat potensi pasar internasional dalam jangka panjang.
Ini Artikel Spesial
Agar bisa lanjut membaca sampai tuntas artikel ini, pastikan Anda sudah berlangganan.
Sudah berlangganan? MasukBerlangganan dengan Google
Gratis uji coba 7 hari pertama. Anda dapat menggunakan akun Google sebagai metode pembayaran.
Kontan Digital Premium Access
Business Insight, Epaper Harian + Tabloid, Arsip Epaper 30 Hari
Rp 120.000
Business Insight
Hanya dengan 20rb/bulan Anda bisa mendapatkan berita serta analisis ekonomi bisnis dan investasi pilihan