Berita Market

IPO Tahun 2022 Mendatang, GoTo Kini Menggelar Pre-IPO Hingga US$ 2 Miliar

Minggu, 22 Agustus 2021 | 16:31 WIB
IPO Tahun 2022 Mendatang, GoTo Kini Menggelar Pre-IPO Hingga US$ 2 Miliar

ILUSTRASI. Mitra layanan ojek daring Gojek menunjukkan logo merger perusahaan Gojek dan Tokopedia yang beredar di media sosial di shelter penumpang Stasiun Kereta Api Sudirman, Jakarta, Jumat (28/5/2021). ANTARA FOTO/Aditya Pradana Putra/foc.

Reporter: Titis Nurdiana, Yuwono Triatmodjo | Editor: Yuwono triatmojo

KONTAN.CO.ID - JAKARTA. GoTo baru akan merealisasikan aksi penawaran umum saham perdana atau initial public offering (IPO) pada tahun 2022. Aksi tersebut bakal digelar sambil menanti selesainya penyusunan Peraturan Otoritas Jasa Keuangan (POJK) mengenai multiple voting shares (MVS) alias klasifikasi saham dengan hak suara multipel.

Meski demikian, entitas hasil konsolidasi antara Gojek dan Tokopedia tersebut kabarnya sedang melaksanakan pre-IPO. Dari aksi penggalangan modal sebelum IPO tersebut, GoTo berambisi meraup dana segar di kisaran US$ 1,5 miliar hingga US$ 2 miliar.

Ini Artikel Spesial

Agar bisa lanjut membaca sampai tuntas artikel ini, pastikan Anda sudah berlangganan atau membeli artikel ini.

Sudah berlangganan? Masuk

Berlangganan

Berlangganan Hanya dengan 20rb/bulan Anda bisa mendapatkan berita serta analisis ekonomi, bisnis, dan investasi pilihan

Rp 20.000

Kontan Digital Premium Access

Business Insight, Epaper Harian + Tabloid, Arsip Epaper 30 Hari

Rp 120.000

Berlangganan dengan Google

Gratis uji coba 7 hari pertama. Anda dapat menggunakan akun Google sebagai metode pembayaran.

Terbaru