Jadi Investor Smelter Alumina Bareng Glencore, Indika (INDY) Masuk ke IPO Nanshan
KONTAN.CO.ID-JAKARTA. PT Indika Energy Tbk (INDY) akan memperluas jejaring bisnis non-batubara di Asia Tenggara. Kali ini mereka berperan sebagai cornerstone investor dalam penawaran umum perdana (IPO) perusahaan smelter alumina Nanshan di bursa Hong Kong.
