Berita Bisnis

Jelang Tenggat Akhir, Ribuan Nasabah Asuransi Jiwasraya Belum Mau Restrukturisasi

Rabu, 28 April 2021 | 05:27 WIB
Jelang Tenggat Akhir, Ribuan Nasabah Asuransi Jiwasraya Belum Mau Restrukturisasi

ILUSTRASI. Gedung kantor pusat Asuransi Jiwasraya, Jakarta, Selasa (15/12/2020). KONTAN/Fransiskus Simbolon

Reporter: Adrianus Octaviano | Editor: Yuwono triatmojo

KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Menjelang tenggat waktu akhir Mei 2021, restrukturisasi polis PT Asuransi Jiwasraya masih belum bisa tuntas sepenuhnya. Nasabah yang banyak belum setuju opsi dari restrukturisasi adalah adalah ritel.

Per 23 April 2021, progres restrukturisasi polis ritel Jiwasraya masih 74,8%. Itu berarti masih ada 45.021 nasabah ritel dari nasabah ritel sebanyak 179.253 belum mengikuti program restrukturisasi.

Ini Artikel Spesial

Agar bisa lanjut membaca sampai tuntas artikel ini, pastikan Anda sudah berlangganan atau membeli artikel ini.

Sudah berlangganan? Masuk

Berlangganan

Berlangganan Hanya dengan 20rb/bulan Anda bisa mendapatkan berita serta analisis ekonomi, bisnis, dan investasi pilihan

Rp 20.000

Kontan Digital Premium Access

Business Insight, Epaper Harian + Tabloid, Arsip Epaper 30 Hari

Rp 120.000

Berlangganan dengan Google

Gratis uji coba 7 hari pertama. Anda dapat menggunakan akun Google sebagai metode pembayaran.

Terbaru