KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Di berbagai daerah, bakal calon gubernur, walikota maupun bupati mulai mengerucut pada sosok-sosok tertentu. Koalisi-koalisi kecil antar partai mulai terbentuk lagi, siap berkompetisi dalam pemilihan kepala daerah (pilkada) serentak beberapa bulan lagi.
Sayangnya, di banyak daerah, masyarakat kurang antusias mengikuti pilkada. Sambutan mereka tak segempita saat menanti pemilihan presiden yang baru saja berlalu.
Ini Artikel Spesial
Agar bisa lanjut membaca sampai tuntas artikel ini, pastikan Anda sudah berlangganan.
Sudah berlangganan? MasukBerlangganan dengan Google
Gratis uji coba 7 hari pertama. Anda dapat menggunakan akun Google sebagai metode pembayaran.
Kontan Digital Premium Access
Business Insight, Epaper Harian + Tabloid, Arsip Epaper 30 Hari
Rp 120.000
Business Insight
Hanya dengan 20rb/bulan Anda bisa mendapatkan berita serta analisis ekonomi bisnis dan investasi pilihan