Kemhub Hibahkan Skybridge kepada Pemkab Bogor

KONTAN.CO.ID-JAKARTA. Badan Pengelola Transportasi Jabodetabek (BPTJ) Kementerian Perhubungan (Kemhub) menyerahkan Skybridge Bojonggede kepada Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Bogor. Alhasil, pengelolaan dan pemanfaatan aset bangunan fasilitas integrasi ini sekarang sepenuhnya menjadi tanggungjawab Pemkab Bogor.
Penyerahan Skybridge Bojonggede ditandai penandatanganan perjanjian hibah dan berita acara serah terima oleh Sekretaris BPTJ Dedy Cahyadi dan Penjabat (Pj) Bupati Bogor Bachril Bakri pada Jumat (4/10).
Ini Artikel Spesial
Agar bisa lanjut membaca sampai tuntas artikel ini, pastikan Anda sudah berlangganan.
Sudah berlangganan? MasukBerlangganan dengan Google
Gratis uji coba 7 hari pertama. Anda dapat menggunakan akun Google sebagai metode pembayaran.
Kontan Digital Premium Access
Business Insight, Epaper Harian + Tabloid, Arsip Epaper 30 Hari
Rp 120.000
Business Insight
Hanya dengan 20rb/bulan Anda bisa mendapatkan berita serta analisis ekonomi bisnis dan investasi pilihan