Berita Market

Kinerja Bank BJB Berpeluang Menguat, Ini Rekomendasi Analis untuk Saham BJBR

Rabu, 04 Maret 2020 | 07:54 WIB
Kinerja Bank BJB Berpeluang Menguat, Ini Rekomendasi Analis untuk Saham BJBR

ILUSTRASI. JAKARTA,07/06-BJB SIAPKAN DANA 14,4 TRILIUN. Petugas Teller menghitung uang di Kantor cabang Bank BJB, Jakarta, Kamis (07/06). Untuk mengantisipasi kebutuhan dana masyarakat di bulan Ramadhan dan jelang hari raya Idul Fitri, Bank BJB menyiapkan dana likui

Reporter: Arvin Nugroho | Editor: A.Herry Prasetyo

KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Dibayangi pelambatan ekonomi di 2020, emiten perbankan PT Bank Pembangunan Daerah Jawa Barat dan Banten Tbk (BJBR) alias Bank BJB diperkirakan cukup sulit mencapai target penyaluran kreditnya tahun ini. Apalagi, pertumbuhan ekonomi diganggu penyebaran virus korona.

Bank BJB sebelumnya menargetkan pertumbuhan kredit 10%. Terkait penyebaran virus corona, bank daerah ini menyebut, eksposur kredit ekspornya kecil. Manajemen sejak awal tahun sudah mengantisipasi dampak penyebaran virus corona untuk menjaga rasio kredit macet.

Ini Artikel Spesial

Agar bisa lanjut membaca sampai tuntas artikel ini, pastikan Anda sudah berlangganan atau membeli artikel ini.

Sudah berlangganan? Masuk

Berlangganan

Berlangganan Hanya dengan 20rb/bulan Anda bisa mendapatkan berita serta analisis ekonomi, bisnis, dan investasi pilihan

Rp 20.000

Kontan Digital Premium Access

Business Insight, Epaper Harian + Tabloid, Arsip Epaper 30 Hari

Rp 120.000

Berlangganan dengan Google

Gratis uji coba 7 hari pertama. Anda dapat menggunakan akun Google sebagai metode pembayaran.

Terbaru