Kinerja Sarana Mitra Luas (SMIL) Terangkat Permintaan Forklift

KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Sarana Mitra Luas Tbk (SMIL) mengincar kenaikan pendapatan dobel digit di sepanjang 2025. Emiten yang bergerak di bisnis penyewaan forklift ini siap menggelar agenda ekspansi.
Head of Investor Relations Sarana Mitra Luas, Ridwan Syah mengungkapkan, pada tahun ini SMIL optimistis bisa mengerek pendapatan atau omzet antara 20%-25% dibandingkan tahun lalu. Secara nilai, SMIL mengejar omzet lebih dari Rp 400 miliar di sepanjang tahun ini.
Ini Artikel Spesial
Agar bisa lanjut membaca sampai tuntas artikel ini, pastikan Anda sudah berlangganan.
Sudah berlangganan? MasukBerlangganan dengan Google
Gratis uji coba 7 hari pertama. Anda dapat menggunakan akun Google sebagai metode pembayaran.
Kontan Digital Premium Access
Business Insight, Epaper Harian + Tabloid, Arsip Epaper 30 Hari
Rp 120.000
Business Insight
Hanya dengan 20rb/bulan Anda bisa mendapatkan berita serta analisis ekonomi bisnis dan investasi pilihan