Komitmen Investasi Perlu Ditindaklanjuti
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Presiden Prabowo Subianto baru saja menjalani lawatan ke empat negara.
Selain berpidato di Sidang Umum Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB) untuk menyuarakan beragam isu, termasuk kemerdekaan Palestina, Presiden Prabowo juga bertandang ke Jepang, Kanada dan Belanda untuk mengikat kerja sama di bidang ekonomi dan investasi.
