KONTAN.CO.ID -JAKARTA. Fasilitas kredit bank yang belum ditarik nasabah (undisbursed loan) terus mendaki di sepanjang 2023. Bank CIMB Niaga Tbk misalnya, mencatat undisbursed loan mencapai Rp 97,16 triliun per November 2023, naik dari periode sama tahun 2022 Rp 84,72 triliun.
"Tahun ini pertumbuhan loan korporasi mungkin juga agak tertahan karena kegiatan politik," kata Lani Darmawan, Presiden Direktur CIMB Niaga kepada KONTAN, Kamis (11/1).
Ini Artikel Spesial
Agar bisa lanjut membaca sampai tuntas artikel ini, pastikan Anda sudah berlangganan atau membeli artikel ini.
Sudah berlangganan? MasukBerlangganan
Hanya dengan 20rb/bulan Anda bisa mendapatkan berita serta analisis ekonomi bisnis dan investasi pilihan
Kontan Digital Premium Access
Business Insight, Epaper Harian + Tabloid, Arsip Epaper 30 Hari
Rp 120.000
Berlangganan dengan Google
Gratis uji coba 7 hari pertama. Anda dapat menggunakan akun Google sebagai metode pembayaran.