Laba Mengerdil Usai Restatement, MCAS Bidik Pendapatan Tumbuh 10%-15% di 2021

KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT M Cash Integrasi Tbk (MCAS) menyajikan kembali (restatement) laporan keuangan kuartal III-2020. Emiten ini melakukan revisi di sejumlah pos keuangan.
MCAS merevisi keuntungan dari investasi lain menjadi hanya Rp 53,89 miliar, dari sebelumnya Rp 103,07 miliar. Beban lain-lain yang sebelumnya hanya Rp 45,43 juta juga naik menjadi Rp 1,05 miliar.
Ini Artikel Spesial
Agar bisa lanjut membaca sampai tuntas artikel ini, pastikan Anda sudah berlangganan.
Sudah berlangganan? MasukBerlangganan dengan Google
Gratis uji coba 7 hari pertama. Anda dapat menggunakan akun Google sebagai metode pembayaran.
Kontan Digital Premium Access
Business Insight, Epaper Harian + Tabloid, Arsip Epaper 30 Hari
Rp 120.000
Business Insight
Hanya dengan 20rb/bulan Anda bisa mendapatkan berita serta analisis ekonomi bisnis dan investasi pilihan