Berita Global

Laba Volvo Semester I 2021 Naik Dua Kali Lipat Lebih dari Periode Pra Pandemi 2019

Jumat, 23 Juli 2021 | 16:54 WIB
Laba Volvo Semester I 2021 Naik Dua Kali Lipat Lebih dari Periode Pra Pandemi 2019

ILUSTRASI. Volvo Cars mencatatkan laba 13,24 miliar crown Swedia atau US$ 1,52 miliar pada semester I tahun ini. Photographer: Nelson Ching/Bloomberg

Sumber: Reuters | Editor: Anastasia Lilin Yuliantina

KONTAN.CO.ID - STOCKHOLM. Volvo Cars mencatatkan laba 13,24 miliar crown Swedia atau US$ 1,52 miliar pada semester I tahun ini. Capaian tersebut bahkan lebih dari dua kali lipat dibandingkan dengan laba sebesar 5,52 miliar crown pada periode yang sama tahun 2019 atau sebelum Virus Corona merebak.

Seperti beberapa pembuat mobil lain, Volvo sebenarnya terpaksa memangkas produksi karena kekurangan semikonduktor global. Namun pemulihan pasar yang terjadi, mendorong pendapatan semester I naik 26% menjadi 141 miliar crown.

Ini Artikel Spesial

Agar bisa lanjut membaca sampai tuntas artikel ini, pastikan Anda sudah berlangganan atau membeli artikel ini.

Sudah berlangganan? Masuk

Berlangganan

Berlangganan Hanya dengan 20rb/bulan Anda bisa mendapatkan berita serta analisis ekonomi, bisnis, dan investasi pilihan

Rp 20.000

Kontan Digital Premium Access

Business Insight, Epaper Harian + Tabloid, Arsip Epaper 30 Hari

Rp 120.000

Berlangganan dengan Google

Gratis uji coba 7 hari pertama. Anda dapat menggunakan akun Google sebagai metode pembayaran.

Terbaru