Likuiditas Berlimpah, Chandra Asri (TPIA) Tebus Seluruh Sisa Pokok Utang Notes 2024
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Perusahaan petrokimia milik taipan Prajogo Pangestu PT Chandra Asri Petrochemical Tbk (TPIA) terus mengurangi utang berdenominasi dollar AS.
Setelah beberapa kali melakukan pembelian kembali atas Senior Unsecure Notes due 2024 (Notes 2024), Chandra Asri kini akan menebus seluruh sisa pokok utang atas surat utang tersebut.
Ini Artikel Spesial
Agar bisa lanjut membaca sampai tuntas artikel ini, pastikan Anda sudah berlangganan atau membeli artikel ini.
Sudah berlangganan? MasukBerlangganan
Hanya dengan 20rb/bulan Anda bisa mendapatkan berita serta analisis ekonomi bisnis dan investasi pilihan
Kontan Digital Premium Access
Business Insight, Epaper Harian + Tabloid, Arsip Epaper 30 Hari
Rp 120.000
Berlangganan dengan Google
Gratis uji coba 7 hari pertama. Anda dapat menggunakan akun Google sebagai metode pembayaran.