Berita

Masuk Daftar Pantauan Delisting Otoritas Bursa AS, Alibaba Akan Pertahankan Listing

Senin, 01 Agustus 2022 | 15:57 WIB
Masuk Daftar Pantauan Delisting Otoritas Bursa AS, Alibaba Akan Pertahankan Listing

ILUSTRASI. Alibaba mengatakan akan bekerja untuk mempertahankan pencatatan Bursa Efek New York di samping pencatatan di Hong Kong. REUTERS/Aly Song/File Photo

Sumber: Reuters | Editor: Anastasia Lilin Yuliantina

KONTAN.CO.ID Alibaba Group Holding Ltd mengatakan akan bekerja untuk mempertahankan pencatatan Bursa Efek New York di samping pencatatan di Hong Kong. Keputusan raksasa e-commerce China itu diambil setelah mereka ditempatkan dalam daftar pantauan delisting oleh otoritas Amerika Serikat (AS).

Pada Hari Jumat (29/7), Alibaba menjadi perusahaan terbaru dari lebih dari 270 perusahaan yang ditambahkan ke dalam daftar perusahaan-perusahaan China yang mungkin dihapuskan oleh Securities and Exchange Commission AS. Alasannya, mereka tidak memenuhi persyaratan audit.

Ini Artikel Spesial

Agar bisa lanjut membaca sampai tuntas artikel ini, pastikan Anda sudah berlangganan atau membeli artikel ini.

Sudah berlangganan? Masuk

Berlangganan

Berlangganan Hanya dengan 20rb/bulan Anda bisa mendapatkan berita serta analisis ekonomi, bisnis, dan investasi pilihan

Rp 20.000

Kontan Digital Premium Access

Business Insight, Epaper Harian + Tabloid, Arsip Epaper 30 Hari

Rp 120.000

Berlangganan dengan Google

Gratis uji coba 7 hari pertama. Anda dapat menggunakan akun Google sebagai metode pembayaran.

Terbaru
IHSG
7.087,32
1.11%
-79,50
LQ45
920,31
1.62%
-15,20
USD/IDR
16.177
-0,39
EMAS
1.347.000
0,15%
Terpopuler