KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Sejumlah bank bermodal mini bakal menjalankan skema rights issue. Langkah ini guna mengejar modal inti Rp 3 triliun per 31 Desember 2022.
Dari 17 bank yang belum memiliki modal inti Rp 3 triliun tersebut 12 diantaranya memilih untuk melakukan rights issue (lihat infografik).Salah satunya, PT Bank Ina Perdana Tbk akan melakukan penguatan modal dengan skema Hak Memesan Efek Terlebih Dahulu (HMETD) alias rights issue. Bank bersandi saham BINA ini akan menerbitkan 296,85 juta saham baru atau 4,76% dari total saham yang ditempatkan.
Ini Artikel Spesial
Agar bisa lanjut membaca sampai tuntas artikel ini, pastikan Anda sudah berlangganan.
Sudah berlangganan? MasukBerlangganan dengan Google
Gratis uji coba 7 hari pertama. Anda dapat menggunakan akun Google sebagai metode pembayaran.
Kontan Digital Premium Access
Business Insight, Epaper Harian + Tabloid, Arsip Epaper 30 Hari
Rp 120.000
Business Insight
Hanya dengan 20rb/bulan Anda bisa mendapatkan berita serta analisis ekonomi bisnis dan investasi pilihan