ILUSTRASI. Pejalan kaki melintas menuju Loby Rumah Sakit Omni Cikarang Bekasi sesaat sebelum peresmian rumah sakit tersebut, Kamis (28/4/2016). KONTAN/Cheppy A. Muchlis/28/04/2016
Reporter: Dityasa H. Forddanta | Editor: Tedy Gumilar
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Sarana Meditama Metropolitan Tbk (SAME) berencana melakukan penambahan modal dengan hak memesan efek terlebih dahulu (PMHMETD). Hajatan rights issue ini berpotensi mengubah pengendali emiten rumahsakit (RS) tersebut.
SAME berencana menerbitkan sebanyak-banyaknya 10,3 miliar saham baru dengan nilai nominal Rp 20 per saham. Jumlah emisi hampir dua kali lipat dibanding modal ditempatkan dan disetor penuh SAME, 5,9 miliar saham.
Hanya Rp 5.000 untuk membaca artikel ini.
BELI SEKARANG