Mumpung Rupiah Lagi Stabil, Anak KLBF Memborong Bahan Baku Obat
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Anak usaha PT Kalbe Farma Tbk (KLBF) yang memproduksi obat generik, yakni PT Hexpharm Jaya Laboratories, sedang rajin berbelanja bahan baku menjelang akhir tahun.
Bukan kabar baru jika industri farmasi dalam negeri masih sangat bergantung pada bahan baku impor. Hexpharm Jaya pun begitu.
