Berita Saham

Nasib Buruk Bursa Saham Belum Berakhir, Berikut Rekomendasi Saham Hari Ini

Kamis, 13 Juni 2024 | 04:48 WIB
Nasib Buruk Bursa Saham Belum Berakhir, Berikut Rekomendasi Saham Hari Ini

ILUSTRASI. Suasana di ruang utama Bursa Efek Indonesia (BEI) Jakarta, Jumat (19/4/2024). KONTAN/Cheppy A. Muchlis

Reporter: Nadya Zahira, Pulina Nityakanti, Ridwan Nanda Mulyana, Shifa Nur Fadila | Editor: Ahmad Febrian

KONTAN.CO.ID - JAKARTA.  Awan hitam belum beranjak dari bursa saham Indonesia. ndeks Harga Saham Gabungan (IHSG) kembali melemah sebesar 0,08% ke angka 6.850,1, Rabu (12/6).  Nilai tukar melemah Rp 16.295 per dolar Amerika Serikat (AS), terburuk dalam 4 tahun terakhir. Di tengah kemuraman itu, analis memberikan sejumlah rekomendasi saham hari ini. 

Tentu saja investor atau trader tetap harus ekstra hati-hati. Apalagi asing terus melakukan net sell. Kemarin aksi jual bersih asing Rp 746,97 miliar. Enam hari terakhir, net sell asing sekitar Rp 3,7 triliun. Sepanjang Juni ini asing tercatat terus melakukan net sell. Beriikut tujuh emiten yang menjadi rekomendasi saham hari ini dari para analis. 


Aneka Tambang (ANTM)
Harga Rp 1.270

Rekomendasi : Speculative buy
Support    
      : Rp 1.215
Resistance     : Rp 1.350
Analis             : Achmad Yaki, BCA Sekuritas 
 

Ini Artikel Spesial

Agar bisa lanjut membaca sampai tuntas artikel ini, pastikan Anda sudah berlangganan atau membeli artikel ini.

Sudah berlangganan? Masuk

Berlangganan

Berlangganan Hanya dengan 20rb/bulan Anda bisa mendapatkan berita serta analisis ekonomi, bisnis, dan investasi pilihan

Rp 20.000

Kontan Digital Premium Access

Business Insight, Epaper Harian + Tabloid, Arsip Epaper 30 Hari

Rp 120.000

Berlangganan dengan Google

Gratis uji coba 7 hari pertama. Anda dapat menggunakan akun Google sebagai metode pembayaran.

Terbaru