OASA Bangun Pabrik Biomassa di Blora
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Maharaksa Biru Energi Tbk (OASA) memperluas jangkauan bisnis di Blora, Jawa Tengah dengan membangun pabrik biomassa yang akan beroperasi akhir tahun 2024.
Maharaksa Biru Energi menargetkan kapasitas pabrik biomassa di Blora dapat mencapai 60.000 ton per tahun.
