Otoritas Moneter Singapura Denda Credit Suisse Rp 46,25 miliar
KONTAN.CO.ID -SINGAPURA. The Monetary Authority of Singapore (MAS) atau Otoritas Moneter Singapura menjatuhkan denda S$ 3,9 juta atau setara Rp 45,6 miliar kepada Credit Suisse AG.
Sanksi tersebut dijatuhkan kepada Credit Suisse AG terkait kegagalan bank asal Swiss ini dalam mencegah atau mendeteksi kesalahan yang dilakukan relationship manager bank ini.
