Berita Keuangan

Pamor QRIS Tuntas Bisa Melewati Program Laku Pandai

Selasa, 12 September 2023 | 06:05 WIB
Pamor QRIS Tuntas Bisa Melewati Program Laku Pandai

Reporter: Adrianus Octaviano | Editor: Dina Hutauruk

KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Bank Indonesia (BI) agresif mengembangkan fungsi dan fitur layanan QRIS.  Bahkan lewat QRIS Tuntas.  kini sistem layanan pembayaran digital dari bank sentral tersebut  memungkinkan nasabah mentransfer, tarik tunai, dan setor tunai.

Pengembangan QRIS tersebut juga berpeluang menandingi  pamor program inklusi keuangan yang dikembangkan Otoritas Jasa Keuangan (OJK) lewat program Layanan Keuangan Tanpa Kantor dalam Rangka Keuangan Inklusif atau Laku Pandai. Dari sisi biaya transaksi misalnya, ongkos transaksi QRIS Tuntas lebih miring dibanding layanan  melalui agen Laku Pandai.

Ini Artikel Spesial

Agar bisa lanjut membaca sampai tuntas artikel ini, pastikan Anda sudah berlangganan atau membeli artikel ini.

Sudah berlangganan? Masuk

Berlangganan

Berlangganan Hanya dengan 20rb/bulan Anda bisa mendapatkan berita serta analisis ekonomi, bisnis, dan investasi pilihan

Rp 20.000

Kontan Digital Premium Access

Business Insight, Epaper Harian + Tabloid, Arsip Epaper 30 Hari

Rp 120.000

Berlangganan dengan Google

Gratis uji coba 7 hari pertama. Anda dapat menggunakan akun Google sebagai metode pembayaran.

Terbaru