KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Lautan Luas Tbk mesti berkompromi dengan situasi yang tidak menguntungkan karena pandemi Covid-19. Perusahaan yang bergerak dalam industri bahan kimia tersebut, memperkirakan kinerja pendapatan tahun ini bisa turun sebesar 20% ketimbang realisasi capaian tahun lalu.
Sepanjang 2019, Lautan Luas membukukan pendapatan sebesar Rp 6,53 triliun. Segmen distribusi menjadi kontributor terbesar. Sisanya adalah sumbangan dari segmen manufaktur dan jasa. Mengacu pada catatan itu, perkiraan pendapatan tahun ini sekitar Rp 5,22 triliun.
Ini Artikel Spesial
Agar bisa lanjut membaca sampai tuntas artikel ini, pastikan Anda sudah berlangganan atau membeli artikel ini.
Sudah berlangganan? MasukBerlangganan
Hanya dengan 20rb/bulan Anda bisa mendapatkan berita serta analisis ekonomi bisnis dan investasi pilihan
Kontan Digital Premium Access
Business Insight, Epaper Harian + Tabloid, Arsip Epaper 30 Hari
Rp 120.000
Berlangganan dengan Google
Gratis uji coba 7 hari pertama. Anda dapat menggunakan akun Google sebagai metode pembayaran.