Pasar Mobil SUV Medium, Berpeluang Melaju Kencang
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Segmen pasar mobil sport utility vehicle (SUV) diperkirakan bakal mencuri pangsa pasar mobil di Indonesia seiring tren permintaannya yang lebih baik ketimbang jenis mobil lain.
Permintaan mengalir terutama di segmen medium SUV dengan kisaran harga Rp 500 jutaan per unit. Para APM bersaing ketat mengamankan pasar ini.
