Pemerintah Keukeuh Berikan Izin KEK Industri di Jawa, Jababeka Diuntungkan
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Pemerintah memastikan akan menetapkan Kawasan Ekonomi Khusus (KEK) bagi kegiatan utama industri di Pulau Jawa.
Kebijakan ini akan diawali dengan diubahnya kawasan industri Kendal di Jawa Tengah menjadi KEK Kendal sebelum akhir tahun ini.
