Reporter: Siti Masitoh | Editor: Markus Sumartomjon
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Pemerintah berencana mengurangi ketergantungan terhadap alat kesehatan dari luar negeri. Pasalnya, selama tahun anggaran 2021, impor alat kesehatan jumlahnya sudah lebih banyak lima kali lipat dari belanja alat kesehatan buatan dalam negeri.
Hitungan Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman Luhut Binsar Panjaitan, belanja alat kesehatan dari luar negeri alias impor sepanjang tahun ini hingga Juni 2021 sudah tembus Rp 12,5 triliun. Sedangkan belanja alat kesehatan dari dalam negeri hanya Rp 2,9 triliun di periode yang sama.
Hanya Rp 5.000 untuk membaca artikel ini.
BELI SEKARANG