Pemerintah Menyiapkan PLTN dan PLTP

KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Perusahaan Listrik Negara (PLN) terus berupaya mengembangkan pembangkit listrik berbasis energi baru terbarukan (EBT). PLN siap membangun pembangkit listrik beban dasar atau base load untuk mempersiapkan larangan operasi pembangkit listrik tenaga uap (PLTU) pada tahun 2050.
EVP Aneka Energi Terbarukan PT PLN Zainal Arifin mengatakan pembangkit base load yang dipilih antara lain pembangkit listrik tenaga nuklir (PLTN) dan pembangkit listrik tenaga panas bumi (PLTP). "Untuk pembangkit base load, salah satu yang akan dipilih adalah PLTN, selain PLTP atau geothermal," ungkap dia kepada KONTAN, Senin (21/4).
Ini Artikel Spesial
Agar bisa lanjut membaca sampai tuntas artikel ini, pastikan Anda sudah berlangganan.
Sudah berlangganan? MasukBerlangganan dengan Google
Gratis uji coba 7 hari pertama. Anda dapat menggunakan akun Google sebagai metode pembayaran.
Kontan Digital Premium Access
Business Insight, Epaper Harian + Tabloid, Arsip Epaper 30 Hari
Rp 120.000
Business Insight
Hanya dengan 20rb/bulan Anda bisa mendapatkan berita serta analisis ekonomi bisnis dan investasi pilihan