Peningkatan Realisasi Investasi Belum Mengimbangi Pertumbuhan Angkatan Kerja
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Realisasi penanaman modal untuk semester pertama tahun ini mengalami peningkatan dibandingkan periode yang sama tahun sebelumnya. Kementerian Investasi/Badan Koordinasi Penanaman Modal (BKPM) mencatat, realisasi investasi di tanah air untuk paruh pertama tumbuh 16,1% year-on-year menjadi Rp 678,7 triliun.
Kendati ada peningkatan dibandingkan periode sama tahun sebelumnya, investasi yang terjadi di semester I tidak sampai separuh dari target yang dipasang untuk setahun penuh. Pada Januari lalu, Presiden Joko Widodo menargetkan realisasi investasi untuk tahun ini sebesar Rp 1.400 triliun.
Ini Artikel Spesial
Agar bisa lanjut membaca sampai tuntas artikel ini, pastikan Anda sudah berlangganan atau membeli artikel ini.
Sudah berlangganan? MasukBerlangganan
Hanya dengan 20rb/bulan Anda bisa mendapatkan berita serta analisis ekonomi bisnis dan investasi pilihan
Kontan Digital Premium Access
Business Insight, Epaper Harian + Tabloid, Arsip Epaper 30 Hari
Rp 120.000
Berlangganan dengan Google
Gratis uji coba 7 hari pertama. Anda dapat menggunakan akun Google sebagai metode pembayaran.