Penjaminan Infrastruktur Indonesia (PII) Berikan Jaminan Empat Proyek Baru
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Penjaminan Infrastruktur Indonesia (PII) segera memberikan penjaminan terhadap empat proyek infrastruktur baru.
Jumlah ini akan menambah penjaminan proyek oleh PII pada tahun 2019 menjadi enam proyek.
