Penjualan di Asia Tenggara Anjlok 70%, Saham Mitsubishi Terendah Sejak Listing 1988

KONTAN.CO.ID - TOKYO. Saham Mitsubishi Motors Corp turun 13% ke level terendah sepanjang masa sejak listing tahun 1988 pada hari Selasa (28/7). Penurunan saham perusahaan otomotif itu terjadi setelah mereka membukukan penjualan yang suram di pasar utamanya yakni Asia Tenggara akibat pandemi Virus Corona (Covid-19).
Sehari sebelumnya, Mitsubishi Motors yang merupakan anggota termuda aliansi Nissan Motor dan Renault SA, melaporkan penjualan di negara-negara Asia Tenggara anjlok hingga 70%. Kawasan Asia Tenggara yang biasa menyumbang seperempat penjualan global, kini hanya berkontribusi 17% selama April sampai Juni 2020.
Ini Artikel Spesial
Agar bisa lanjut membaca sampai tuntas artikel ini, pastikan Anda sudah berlangganan.
Sudah berlangganan? MasukBerlangganan dengan Google
Gratis uji coba 7 hari pertama. Anda dapat menggunakan akun Google sebagai metode pembayaran.
Kontan Digital Premium Access
Business Insight, Epaper Harian + Tabloid, Arsip Epaper 30 Hari
Rp 120.000
Business Insight
Hanya dengan 20rb/bulan Anda bisa mendapatkan berita serta analisis ekonomi bisnis dan investasi pilihan