Berita Global

Penuhi Janji, Amerika Kirim 400 Juta Dosis Vaksin Covid ke Negara Penghasilan Rendah

Rabu, 26 Januari 2022 | 22:02 WIB
Penuhi Janji, Amerika Kirim 400 Juta Dosis Vaksin Covid ke Negara Penghasilan Rendah

ILUSTRASI. Amerika Serikat (AS) telah berjanji menyumbangkan lebih dari 1,1 miliar dosis ke negara-negara berpenghasilan rendah. REUTERS/Dado Ruvic

Sumber: CNN,Reuters | Editor: Anastasia Lilin Yuliantina

KONTAN.CO.ID - WASHINGTON. Amerika Serikat (AS) telah mengirimkan 400 juta dosis Vaksin Covid-19 ke negara-negara yang membutuhkan. Pengiriman tersebut adalah bagian dari janji AS sebelumnya untuk menyumbangkan lebih dari 1,1 miliar dosis ke negara-negara berpenghasilan rendah.

Gelombang terbaru pengiriman Vaksin Covid-19 itu termasuk 3,2 juta dosis Vksin Pfizer Inc dan BioNTech ke Bangladesh dan 4,7 juta dosis ke Pakistan. CNN melaporkannya pada Hari Rabu dengan mengutip seorang pejabat Gedung Putih.

Ini Artikel Spesial

Agar bisa lanjut membaca sampai tuntas artikel ini, pastikan Anda sudah berlangganan atau membeli artikel ini.

Sudah berlangganan? Masuk

Berlangganan

Berlangganan Hanya dengan 20rb/bulan Anda bisa mendapatkan berita serta analisis ekonomi, bisnis, dan investasi pilihan

Rp 20.000

Kontan Digital Premium Access

Business Insight, Epaper Harian + Tabloid, Arsip Epaper 30 Hari

Rp 120.000

Berlangganan dengan Google

Gratis uji coba 7 hari pertama. Anda dapat menggunakan akun Google sebagai metode pembayaran.

Terbaru