KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Kepemilikan bank di surat berharga negara (SBN) terus menggemuk. Berdasarkan data Direktorat Jenderal Pengelolaan Pembiayaan dan Risiko Kementerian Keuangan (DJPPR), per 14 Oktober, porsi kepemilikan bank di SBN naik jadi 24,9% dibanding porsi di awal tahun, yakni sebesar 20,32%.
Dari segi jumlah, perbankan memegang Rp 670,32 triliun SBN. Jumlah tersebut naik sekitar 39,27% sejak awal tahun, setara dengan penambahan Rp 188,99 triliun.
Ini Artikel Spesial
Agar bisa lanjut membaca sampai tuntas artikel ini, pastikan Anda sudah berlangganan atau membeli artikel ini.
Sudah berlangganan? MasukBerlangganan
Hanya dengan 20rb/bulan Anda bisa mendapatkan berita serta analisis ekonomi bisnis dan investasi pilihan
Kontan Digital Premium Access
Business Insight, Epaper Harian + Tabloid, Arsip Epaper 30 Hari
Rp 120.000
Berlangganan dengan Google
Gratis uji coba 7 hari pertama. Anda dapat menggunakan akun Google sebagai metode pembayaran.