Perusahaan Milik Dirut WIKA Bisa Jadi Emiten Dengan Nilai IPO Terbesar Tahun Ini
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Jika tak ada aral melintang, PT Widodo Makmur Unggas bakal menggelar initial public offering (IPO) pada akhir tahun ini.
Pada saat itu, pandemi virus corona COVID-19 diharapkan sudah mereda sehingga IPO bisa berjalan lancar.
