Berita Special Report

Polemik PKPU Anak Usaha Bakrie & Brothers, Sudah Homologasi Kini Digugat Kasasi

Minggu, 12 Juni 2022 | 23:33 WIB
Polemik PKPU Anak Usaha Bakrie & Brothers, Sudah Homologasi Kini Digugat Kasasi

ILUSTRASI. Lima kreditur mengajukan kasasi atas putusan homologasi rencana perdamaian Bakrie Building Industries, anak usaha BNBR. KONTAN/Cheppy A. Muchlis/08/10/2014

Reporter: Herry Prasetyo | Editor: A.Herry Prasetyo

KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Bakrie Building Industries, anak usaha PT Bakrie & Brothers Tbk (BNBR), baru saja lolos dari ancaman pailit dengan disahkannya (homologasi) rencana perdamaian oleh majelis hakim Pengadilan Niaga pada Pengadilan Negeri Jakarta Pusat pada 2 Juni lalu. 

Namun, manajemen Bakrie Building Industries (BBI) tampaknya belum bisa bernapas lega. Sebab, tak tanggung-tanggung, ada lima kreditur yang mengajukan kasasi secara terpisah atas putusan homologasi tersebut. 

Ini Artikel Spesial

Agar bisa lanjut membaca sampai tuntas artikel ini, pastikan Anda sudah berlangganan atau membeli artikel ini.

Sudah berlangganan? Masuk

Berlangganan

Berlangganan Hanya dengan 20rb/bulan Anda bisa mendapatkan berita serta analisis ekonomi, bisnis, dan investasi pilihan

Rp 20.000

Kontan Digital Premium Access

Business Insight, Epaper Harian + Tabloid, Arsip Epaper 30 Hari

Rp 120.000

Berlangganan dengan Google

Gratis uji coba 7 hari pertama. Anda dapat menggunakan akun Google sebagai metode pembayaran.

Terbaru