Rebut Lysychansk, Menhan Rusia Lapor ke Vladimir Putin; Luhansk Telah "Dibebaskan"
KONTAN.CO.ID - KYIV/KONSTYANTYNIVKA. Setelah merebut Lysychansk, pada Hari Minggu (3/7) Rusia mengatakan bahwa pasukannya dan sekutu mereka telah menguasai Wilayah Luhansk bagian timur Ukraina. Sementara Ukraina belum memberikan komentar setelah melaporkan pertempuran sengit di sana.
Usai perlawanan sengit Ukraina demi mencegah Rusia merebut Ibu Kota Kyiv, Moskow mengalihkan fokusnya untuk mengambil kendali penuh atas Provinsi Luhansk dan Donetsk di Wilayah Donbas sebelah timur Ukraina. Adapun para separatis yang didukung Moskow, telah bertempur di daerah itu sejak intervensi militer pertama Rusia di Ukraina pada 2014.
Ini Artikel Spesial
Agar bisa lanjut membaca sampai tuntas artikel ini, pastikan Anda sudah berlangganan atau membeli artikel ini.
Sudah berlangganan? MasukBerlangganan
Hanya dengan 20rb/bulan Anda bisa mendapatkan berita serta analisis ekonomi bisnis dan investasi pilihan
Kontan Digital Premium Access
Business Insight, Epaper Harian + Tabloid, Arsip Epaper 30 Hari
Rp 120.000
Berlangganan dengan Google
Gratis uji coba 7 hari pertama. Anda dapat menggunakan akun Google sebagai metode pembayaran.