Rekomendasi Saham Hari Ini (11/7): 10 Saham Untuk Ide Investasi di Awal Pekan

Senin, 11 Juli 2022 | 07:38 WIB
Rekomendasi Saham Hari Ini (11/7): 10 Saham Untuk Ide Investasi di Awal Pekan
[ILUSTRASI. Pialang memonitor layar perdagangan saham di JakartaKONTAN/Fransiskus Simbolon]
Reporter: Sanny Cicilia | Editor: Sanny Cicilia

KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Rekomendasi saham hari ini, Senin, 11 Juli 2022 menyuguhkan sepuluh saham pilihan. 

Rekomendasi saham hari ini datang dari berbagai sektor, ada saham bank digital, saham farmasi, saham infrastruktur, dan saham ritel. 

Simak ulasan lengkap rekomendasi ini di berbagai berita di Kanal Investasi KONTAN dan Business Insight KONTAN

Selamat berinvestasi!

 

1. Bank Jago (ARTO)

Harga: Rp 9.150

Rekomendasi: buy

Target harga: Rp 9.500

Analis: Edward Lowis dan Paulus Jimmy, Sucor Sekuritas

 

2. Bank Aladin Syariah (BANK)

Harga: Rp 1.910

Rekomendasi: Buy Target harga: Rp 2.345

Analis: Handy Noverdanius, CGS-CIMB Sekuritas

 

3. Allo Bank Indonesia (BBHI)

Harga: Rp 3.670

Rekomendasi: Hold

Target harga: Rp 4.100

Analis: Paula Ruth, Samuel Sekuritas

 

4. Bank Neo Commerce (BBYB)

Harga: Rp 1.175

 

-Rekomendasi: buy

Target harga: Rp 3.200

Analis: Edward Lowis dan Paulus Jimmy, Sucor Sekuritas

 

-Rekomendasi: buy

Target harga: Rp 2.300

Analis: Posmarito Pakpahan, UOB Kay Hian Sekuritas

 

-Rekomendasi: Buy Target harga: Rp 2.900

Ryan Santoso, RHB Sekuritas

 

 

 

5. Indofarma (INAF)

Harga: Rp 975

Rekomendasi: speculative buy

Support: Rp 940

Resistance: Rp 990 - Rp 1.010 atau Rp 1.100

Analis: Liza Camelia Suryanata, Henan Putihrai Sekuritas

 

6. Kimia Farma (KAEF)

Harga: Rp 1.300

Rekomendasi: speculative buy

Support: Rp 1.240

Resistance: Rp 1.325 - Rp 1.355 atau di Rp 1.420 - Rp 1.430

Analis: Liza Camelia Suryanata, Henan Putihrai Sekuritas

 

7. Kalbe Farma (KLBF)

Harga: Rp 1.670

Rekomendasi: buy on weakness

Support: Rp 1.680, Rp 1.650, dan Rp 1.630

Resistance: Rp 1.700 dan Rp 1.720 - Rp 1.730

Analis: Liza Camelia Suryanata, Henan Putihrai Sekuritas

 

8. Mitra Adiperkasa (MAPI)

Harga: Rp 910

Rekomendasi: beli

Target harga: Rp 1.150

Analis: Devi Harjoto, Valbury Sekuritas

 

9.  Perusahaan Gas Negara (PGAS)

Harga: Rp 1.560

Rekomendasi: Speculative buy

Target harga: Rp 1.640 – Rp 1.680

Entry Level: Rp 1.540 – Rp 1.580

Stop Loss: Rp 1.510

Analis: Dennies C. Jordan, Artha Sekuritas

 

10. Industri Jamu dan Farmasi Sido Muncul (SIDO)

Harga: Rp 970

Rekokemendasi: bei bertahap

Target harga: Rp 1.060 - Rp 1.070 

Analis: Liza Camelia Suryanata, Henan Putihrai Sekuritas

Bagikan

Berita Terkait

Berita Terbaru

Sudah Masuk Pasar Modal, Danantara Atur Ulang Portofolio Investasi Pasca Putusan MSCI
| Kamis, 29 Januari 2026 | 14:01 WIB

Sudah Masuk Pasar Modal, Danantara Atur Ulang Portofolio Investasi Pasca Putusan MSCI

CIO Danantara Indonesia, Pandu Sjahrir merespons keputusan MSCI sudah sangat tepat menekankan pada transparansi, keterbukaan, dan likuiditas.

Perubahan Batas Minimum Free Float, Simak Kata Emiten dan Pelaku Pasar
| Kamis, 29 Januari 2026 | 11:00 WIB

Perubahan Batas Minimum Free Float, Simak Kata Emiten dan Pelaku Pasar

Investor global tidak percaya pada data kepemilikan saham yang tertera dalam Laporan Komposisi Kepemilikan Bulanan KSEI maupun BEI.

Sebanyak 43 Saham LQ45 Berdarah-darah, DSSA dan EXCL Pimpin Kejatuhan
| Kamis, 29 Januari 2026 | 08:50 WIB

Sebanyak 43 Saham LQ45 Berdarah-darah, DSSA dan EXCL Pimpin Kejatuhan

Hanya ada dua emiten LQ45 yang mampu menghijau kala efek keputusan MSCI menghantam IHSG: INDF dan MDKA.

Efek Pembekuan MSCI, Investor Disarankan Fokus ke Saham Penyebar Dividen
| Kamis, 29 Januari 2026 | 08:28 WIB

Efek Pembekuan MSCI, Investor Disarankan Fokus ke Saham Penyebar Dividen

Keputusan MSCI bikin Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) ambruk dan asing net sell Rp 6,17 triliun sehari.

Menakar Prospek Saham HRTA di Tengah Ambruknya IHSG & Rekor All Time High Harga Emas
| Kamis, 29 Januari 2026 | 08:23 WIB

Menakar Prospek Saham HRTA di Tengah Ambruknya IHSG & Rekor All Time High Harga Emas

Pada 2026 volume penjualan emas HRTA diperkirakan naik menjadi 20,6 ton atau tumbuh 5% secara tahunan.

Tugas 22 Pejabat Baru Bea Cukai di Depan Mata
| Kamis, 29 Januari 2026 | 08:16 WIB

Tugas 22 Pejabat Baru Bea Cukai di Depan Mata

Menteri Keuangan Purbaya Yudhi Sadewa melantik 22 pejabat baru Direktorat Jenderal Bea dan Cukai, Rabu (28/1)

Chandra Asri Pacific (TPIA) Operasikan Anak Usaha Untuk Layanan Back Office
| Kamis, 29 Januari 2026 | 08:14 WIB

Chandra Asri Pacific (TPIA) Operasikan Anak Usaha Untuk Layanan Back Office

PT Chandra Asri Pacific Tbk (TPIA) resmi mengoperasikan PT Chandra Asri Sentral Solusi (CASS) sebagai shared service center (SSC).

Pengendali Techno9 Indonesia (NINE) Tuntaskan Penawaran Tender Wajib
| Kamis, 29 Januari 2026 | 08:11 WIB

Pengendali Techno9 Indonesia (NINE) Tuntaskan Penawaran Tender Wajib

PT Techno9 Indonesia Tbk (NINE) resmi mengumumkan hasil akhir dari proses penawaran tender wajib yang dilakukan oleh PT Poh Investments Indonesia.

Sinyal Ketergantungan Pemerintah kepada BI?
| Kamis, 29 Januari 2026 | 08:08 WIB

Sinyal Ketergantungan Pemerintah kepada BI?

Penukaran SBN dinilai membantu fiskal jangka pendek, tetapi berisiko membebani biaya utang          

Investor Asing Borong Jutaan Saham MDKA Saat Emas All Time High, Blackrock Ikut Masuk
| Kamis, 29 Januari 2026 | 08:06 WIB

Investor Asing Borong Jutaan Saham MDKA Saat Emas All Time High, Blackrock Ikut Masuk

Momentum rekor harga emas yang kembali pecah bukan lampu hijau untuk aksi beli MDKA secara membabi buta.

INDEKS BERITA

Terpopuler