Rekomendasi Saham Hari Ini (11/7): 10 Saham Untuk Ide Investasi di Awal Pekan

Senin, 11 Juli 2022 | 07:38 WIB
Rekomendasi Saham Hari Ini (11/7): 10 Saham Untuk Ide Investasi di Awal Pekan
[ILUSTRASI. Pialang memonitor layar perdagangan saham di JakartaKONTAN/Fransiskus Simbolon]
Reporter: Sanny Cicilia | Editor: Sanny Cicilia

KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Rekomendasi saham hari ini, Senin, 11 Juli 2022 menyuguhkan sepuluh saham pilihan. 

Rekomendasi saham hari ini datang dari berbagai sektor, ada saham bank digital, saham farmasi, saham infrastruktur, dan saham ritel. 

Simak ulasan lengkap rekomendasi ini di berbagai berita di Kanal Investasi KONTAN dan Business Insight KONTAN

Selamat berinvestasi!

 

1. Bank Jago (ARTO)

Harga: Rp 9.150

Rekomendasi: buy

Target harga: Rp 9.500

Analis: Edward Lowis dan Paulus Jimmy, Sucor Sekuritas

 

2. Bank Aladin Syariah (BANK)

Harga: Rp 1.910

Rekomendasi: Buy Target harga: Rp 2.345

Analis: Handy Noverdanius, CGS-CIMB Sekuritas

 

3. Allo Bank Indonesia (BBHI)

Harga: Rp 3.670

Rekomendasi: Hold

Target harga: Rp 4.100

Analis: Paula Ruth, Samuel Sekuritas

 

4. Bank Neo Commerce (BBYB)

Harga: Rp 1.175

 

-Rekomendasi: buy

Target harga: Rp 3.200

Analis: Edward Lowis dan Paulus Jimmy, Sucor Sekuritas

 

-Rekomendasi: buy

Target harga: Rp 2.300

Analis: Posmarito Pakpahan, UOB Kay Hian Sekuritas

 

-Rekomendasi: Buy Target harga: Rp 2.900

Ryan Santoso, RHB Sekuritas

 

 

 

5. Indofarma (INAF)

Harga: Rp 975

Rekomendasi: speculative buy

Support: Rp 940

Resistance: Rp 990 - Rp 1.010 atau Rp 1.100

Analis: Liza Camelia Suryanata, Henan Putihrai Sekuritas

 

6. Kimia Farma (KAEF)

Harga: Rp 1.300

Rekomendasi: speculative buy

Support: Rp 1.240

Resistance: Rp 1.325 - Rp 1.355 atau di Rp 1.420 - Rp 1.430

Analis: Liza Camelia Suryanata, Henan Putihrai Sekuritas

 

7. Kalbe Farma (KLBF)

Harga: Rp 1.670

Rekomendasi: buy on weakness

Support: Rp 1.680, Rp 1.650, dan Rp 1.630

Resistance: Rp 1.700 dan Rp 1.720 - Rp 1.730

Analis: Liza Camelia Suryanata, Henan Putihrai Sekuritas

 

8. Mitra Adiperkasa (MAPI)

Harga: Rp 910

Rekomendasi: beli

Target harga: Rp 1.150

Analis: Devi Harjoto, Valbury Sekuritas

 

9.  Perusahaan Gas Negara (PGAS)

Harga: Rp 1.560

Rekomendasi: Speculative buy

Target harga: Rp 1.640 – Rp 1.680

Entry Level: Rp 1.540 – Rp 1.580

Stop Loss: Rp 1.510

Analis: Dennies C. Jordan, Artha Sekuritas

 

10. Industri Jamu dan Farmasi Sido Muncul (SIDO)

Harga: Rp 970

Rekokemendasi: bei bertahap

Target harga: Rp 1.060 - Rp 1.070 

Analis: Liza Camelia Suryanata, Henan Putihrai Sekuritas

Bagikan

Berita Terkait

Berita Terbaru

Wangi Cuan dari Usaha Belah Durian
| Minggu, 25 Januari 2026 | 07:10 WIB

Wangi Cuan dari Usaha Belah Durian

Menikmati durian tak perlu menunggu musim durian. Kini ada banyak warung menanti pelanggan untuk membelah durian.

 
Bos Privy, Sukses Berkat Kejelian Membaca Pasar
| Minggu, 25 Januari 2026 | 06:38 WIB

Bos Privy, Sukses Berkat Kejelian Membaca Pasar

Pada 2014, belum ada perusahaan di Indonesia yang memiliki izin resmi sebagai penyelenggara sertifikasi elektronik meski regulsinya tersedia.

Bank Permata Pangkas Pemakaian Air di Kantor
| Minggu, 25 Januari 2026 | 06:10 WIB

Bank Permata Pangkas Pemakaian Air di Kantor

Untuk menerapkan praktik bisnis berkelanjutan, Bank Permata mengintegrasikan prinsip ramah lingkungan dalam operasional

Ambisi Bangun Ekosistem Terintegrasi Logam Tanah Jarang
| Minggu, 25 Januari 2026 | 06:00 WIB

Ambisi Bangun Ekosistem Terintegrasi Logam Tanah Jarang

Pemerintahan Prabowo Subianto berambisi mempercepat hilirisasi logam tanah jarang. Tapi, masih banyak PR yang harus pemerintah selesaikan dulu.

SGRO Usai Akuisisi: Produksi CPO Naik dan Fokus Baru di Energi Hijau
| Minggu, 25 Januari 2026 | 06:00 WIB

SGRO Usai Akuisisi: Produksi CPO Naik dan Fokus Baru di Energi Hijau

Menelisik strategi dan target bisnis PT Prime Agri Resources Tbk (SGRO) pasca memiliki pengendali baru 

Transformasi SGRO, Akuisisi Posco Ubah Total Arah Bisnis Mantan Emiten Sampoerna Ini
| Minggu, 25 Januari 2026 | 05:56 WIB

Transformasi SGRO, Akuisisi Posco Ubah Total Arah Bisnis Mantan Emiten Sampoerna Ini

Prime Agri kini juga punya fokus bisnis baru di bawah kendali AGPA, yaitu produksi bisnis hulu untuk kebutuhan energi hijau.

Pembiayaan Tumbuh Tipis, Laba Multifinance Terkikis
| Minggu, 25 Januari 2026 | 05:55 WIB

Pembiayaan Tumbuh Tipis, Laba Multifinance Terkikis

Seretnya penyaluran pembiayaan turut menekan profitabilitas multifinance sebesar 1,09% secara tahunan menjadi Rp 506,82 triliun di November 2025

Menguji Sanksi
| Minggu, 25 Januari 2026 | 05:25 WIB

Menguji Sanksi

Sebanyak 28 perusahaan yang dinyatakan bersalah melakukan pelanggaran atas ketentuan peraturan perundang-undangan. 

Ancaman PHK Massal Hantui Industri Daging Imbas Kuota Menciut
| Minggu, 25 Januari 2026 | 05:10 WIB

Ancaman PHK Massal Hantui Industri Daging Imbas Kuota Menciut

Pemerintah pangkas kuota impor daging. Yang ketar-ketir tak hanya importir, tapi juga pedagang, industri pengolahan, pekerja dan konsumen.

 
Efek Musiman Mendongkrak Likuiditas dan Kredit
| Sabtu, 24 Januari 2026 | 11:11 WIB

Efek Musiman Mendongkrak Likuiditas dan Kredit

Penguatan dinilai lebih banyak dipengaruhi faktor musiman.                                                 

INDEKS BERITA

Terpopuler