Rekomendasi Saham Hari Ini (6/7): Cek 9 Pilihan Saham Ini

Rabu, 06 Juli 2022 | 06:15 WIB
Rekomendasi Saham Hari Ini (6/7): Cek 9 Pilihan Saham Ini
[ILUSTRASI. Petugas kebersihan melintasi layar digital pergerakan saham di Bursa Efek Indonesia, Jakarta, Jumat (24/6/2022). ANTARA FOTO/Akbar Nugroho Gumay/foc.]
Reporter: Sanny Cicilia | Editor: Sanny Cicilia

KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Rekomendasi saham hari ini, Rabu, 6 Juli 2022, menampilkan sembilan pilihan saham.

Untuk mengetahui latar belakang pemilihan saham ini, berbagai beritanya dapat dibaca di Business Insight KONTAN. 

Rekomendasi saham ini bukan untuk mempengaruhi keputusan investasi. Sesuaikan keputusan investasi dengan profil risiko masing-masing. 

1. Ace Hardware (ACES)
Harga: Rp 750
Rekomendasi: hold
Target harga: Rp 790
Analis: Christine Natasya, Mirae Asset Sekuritas

2. Sumber Alfaria Trijaya (AMRT)
Harga: Rp 1.980
Rekomendasi: hold
Target harga: Rp 2.100
Analis: Cheril Tanuwijaya, Jasa Utama Capital

3. Digital Mediatama Maxima (DMMX)
Harga: Rp 1.570
Rekomendasi: buy on break di atas Rp 1.580
Support: Rp 1.545
Resistance: Rp 1.750 - Rp 1.815
Analis: Mayang Anggita, Henan Putihrai Sekuritas

4. MD Pictures (FILM)
Harga: Rp 2.130Rekomendasi : Sell on strength
Support : Rp 2.060
Resistance : Rp 2.200
Analis: Ivan Rosanova, Binaartha Sekuritas
Baca Juga: KIHT Yang Ketiga di Pamekasan Siap Beroperasi Akhir Tahun

5. Matahari Departement Store (LPPF)
Harga: Rp 4.570
Rekomendasi: beli
Target harga: Rp 4.819
Analis: Christine Natasya, Mirae Asset Sekuritas

6. Mitra Adiperkasa (MAPI)
Harga: Rp 900
Rekomendasi: beli
Target harga: Rp 925
Analis: Christine Natasya, Mirae Asset Sekuritas

Baca Juga: KIHT Yang Ketiga di Pamekasan Siap Beroperasi Akhir Tahun

7. Perusahaan Gas Negara (PGAS)
Harga: Rp 1.610

Rekomendasi: beli
Target harga: Rp 1.850
Analis: Chandra Pasaribu, Yuanta Sekuritas

Rekomendasi: beli
Target harga: Rp 2.300
Analis: Hasbie, Trimegah Sekuritas

Rekomendasi: beli
Target harga: Rp 2.200
Analis: Ignatius T. Prayoga, BRI Danareksa Sekuritas

8. Pakuwon Jati (PWON)
Harga: Rp 458
Rekomendasi : Buy
Support: Rp 440
Resistance : Rp 468
Analis: Herditya Wicaksana, MNC Sekuritas

9. Ramayana Lestari Sentosa (RALS)
Harga: Rp 560
Rekomendasi: hold
Target harga: Rp 585
Analis: Christine Natasya, Mirae Asset Sekuritas

Bagikan

Berita Terbaru

Di Balik Rencana Arsari Kibarkan Bisnis Digital
| Minggu, 18 Januari 2026 | 12:51 WIB

Di Balik Rencana Arsari Kibarkan Bisnis Digital

Saat ekonomi global sarat tantangan, Arsari Group justru tancap gas untuk membangun bisnis infrastruktur digital.

 
Peta Baru Bisnis Teh usai Peracik Sariwangi Berganti
| Minggu, 18 Januari 2026 | 12:48 WIB

Peta Baru Bisnis Teh usai Peracik Sariwangi Berganti

Pergantian kepemilikan merek teh Sariwangi akan menandai babak baru industri teh Indonesia, di tengah ketatnya persaingan.

 
Peluang Cuan Padel: Pengusaha Raup Untung dari Jasa Sewa Raket Premium
| Minggu, 18 Januari 2026 | 12:44 WIB

Peluang Cuan Padel: Pengusaha Raup Untung dari Jasa Sewa Raket Premium

Olahraga padel tak hanya bikin sehat dan bikin dompet tebal. Setelah ramai sewa lapangan padel, kini ramai jasa penyewa.

Luka Etika Demokrasi
| Minggu, 18 Januari 2026 | 12:42 WIB

Luka Etika Demokrasi

Ingatan kolektif masyarakat Indonesia pendek dan kerap bekerja selektif. Peristiwa besar yang sempat mengguncang ruang publik perlahan pudar.

Utang Luar Negeri Dalam Tren Menurun
| Minggu, 18 Januari 2026 | 10:00 WIB

Utang Luar Negeri Dalam Tren Menurun

Berdasarkan data Bank Indonesia (BI), per akhir November 2025, ULN sebesar US$ 424,9 miliar, turun berturut-turut sejak Juni 2025.

Investasi Asing Tertahan, Domestik Jadi Bantalan
| Minggu, 18 Januari 2026 | 09:00 WIB

Investasi Asing Tertahan, Domestik Jadi Bantalan

Realisasi investasi sepanjang tahun 2025 mencapai Rp 1.931,2 triliun, atau tumbuh 12,7% secara tahunan.

Punya Cuan Menarik, Investasi Jam Tangan Mewah Masih Diminati
| Minggu, 18 Januari 2026 | 06:17 WIB

Punya Cuan Menarik, Investasi Jam Tangan Mewah Masih Diminati

Minat untuk mengoleksi hingga investasi menjaga permintaan atas investasi jam tangan mewah di Indonesia

CYBR Akan Memperluas Jangkauan Pasar Keamanan Siber
| Minggu, 18 Januari 2026 | 06:13 WIB

CYBR Akan Memperluas Jangkauan Pasar Keamanan Siber

PT ITSEC Asia Tbk (CYBR) membidik pendapatan lebih kuat dengan memperluas jangkauan ke berbagai negara

Prospek Bank Digital 2026: Kredit Diproyeksi tumbuh 11%, Sementara Laba Naik 5%
| Minggu, 18 Januari 2026 | 06:04 WIB

Prospek Bank Digital 2026: Kredit Diproyeksi tumbuh 11%, Sementara Laba Naik 5%

Sejumlah emiten bank digital mulai mencatatkan kenaikan harga disertai peningkatan volume transaksi, menandakan adanya akumulasi jangka pendek.

Halo Jane (HALO) Bidik Pertumbuhan Dobel Digit
| Sabtu, 17 Januari 2026 | 14:10 WIB

Halo Jane (HALO) Bidik Pertumbuhan Dobel Digit

Manajemen HALO menjalankan strategi efisiensi biaya secara berkelanjutan, khususnya pada cost of production

INDEKS BERITA

Terpopuler