Berita *Global

Retorika Turki Soal Konflik Rusia-Ukraina Berubah, Sebut Invasi Moskow Sebagai Perang

Minggu, 27 Februari 2022 | 17:47 WIB
Retorika Turki Soal Konflik Rusia-Ukraina Berubah, Sebut Invasi Moskow Sebagai Perang

ILUSTRASI. Perubahan retorika Turki soal konflik Rusia-Ukraina, membuka jalan pemberlakukan pakta internasional yang dapat membatasi perjalanan angkatan laut Rusia ke Laut Hitam. REUTERS/Yoruk Isik

Sumber: Reuters | Editor: Anastasia Lilin Yuliantina

KONTAN.CO.ID - ISTANBUL. Turki menyebut invasi Rusia ke Ukraina sebagai perang pada Hari Minggu (27/2). Perubahan retorika tersebut dapat membuka jalan bagi Ankara sebagai anggota NATO, untuk memberlakukan pakta internasional yang membatasi perjalanan angkatan laut Rusia ke Laut Hitam.

"Pada hari keempat perang Ukraina, kami mengulangi seruan Presiden (Tayyip) Erdogan untuk segera menghentikan serangan Rusia dan memulai negosiasi gencatan senjata," kata Juru Bicara Kepresidenan Turki Ibrahim Kalin. Dia menyampaikannya dalam sebuah cuitan di Twitter.

Ini Artikel Spesial

Agar bisa lanjut membaca sampai tuntas artikel ini, pastikan Anda sudah berlangganan atau membeli artikel ini.

Sudah berlangganan? Masuk

Berlangganan

Berlangganan Hanya dengan 20rb/bulan Anda bisa mendapatkan berita serta analisis ekonomi, bisnis, dan investasi pilihan

Rp 20.000

Kontan Digital Premium Access

Business Insight, Epaper Harian + Tabloid, Arsip Epaper 30 Hari

Rp 120.000

Berlangganan dengan Google

Gratis uji coba 7 hari pertama. Anda dapat menggunakan akun Google sebagai metode pembayaran.

Terbaru