Rusia Tuduh Inggris di Balik Insiden Pipa Gas Nord Stream, Kremlin Pikirkan Langkah
KONTAN.CO.ID - MOSKOW. Rusia mengatakan pihaknya sedang mempertimbangkan langkah lebih lanjut apa yang harus diambil sehubungan dengan tuduhannya. Kremlin menuduh Inggris bertanggung jawab atas serangan terhadap jaringan pipa gas bawah laut Nord Stream.
Sebelumnya pada Hari Sabtu, Kementerian Pertahanan Rusia mengatakan bahwa personel Angkatan Laut Inggris telah meledakkan jaringan pipa Nord Stream pada Bulan September. London mengatakan pernyataan itu salah dan dirancang untuk mengalihkan perhatian dari kegagalan Militer Rusia di Ukraina.
Ini Artikel Spesial
Agar bisa lanjut membaca sampai tuntas artikel ini, pastikan Anda sudah berlangganan atau membeli artikel ini.
Sudah berlangganan? MasukBerlangganan
Hanya dengan 20rb/bulan Anda bisa mendapatkan berita serta analisis ekonomi bisnis dan investasi pilihan
Kontan Digital Premium Access
Business Insight, Epaper Harian + Tabloid, Arsip Epaper 30 Hari
Rp 120.000
Berlangganan dengan Google
Gratis uji coba 7 hari pertama. Anda dapat menggunakan akun Google sebagai metode pembayaran.