Berita Saham

Seleksi Sektor Saham Penebar Cuan

Kamis, 15 Desember 2022 | 06:05 WIB
Seleksi Sektor Saham Penebar Cuan

Reporter: Sugeng Adji Soenarso | Editor: Dikky Setiawan

KONTAN.CO.ID -JAKARTA. Aroma window dressing sepertinya belum menguar ke pasar modal Indonesia. Ini bisa dilihat dari masih pergerakan Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) pada pekan ini.

Lihat saja, setelah menguat dua hari perdagangan sejak awal pekan, kemarin IHSG kembali melemah 0,13% atau 8,57 poin ke 6.801,75 hingga akhir perdagangan saham di Bursa Efek Indonesia (BEI).

Kendati begitu, momen penurunan IHSG ini bisa dimanfaatkan untuk berburu saham. Analis menyarankan investor bisa mulai menelisik saham-saham di sektor yang punya prospek menarik. 
 
Research Analyst Infovesta Kapital Advisori Arjun Ajwani menilai, sektor saham yang masih kondusif dan memiliki prospek yang bagus adalah sektor energi dan konsumen primer. Alasannya, saham big caps di dua sektor ini punya fundamental kuat.
 
Dari sektor energi, harga komoditas masih ada potensi untuk naik dalam waktu jangka pendek, sampai kuartal I-2023. Pemicunya, masih adanya ketidakpastian geopolitik Rusia dan Ukraina. 

Ini Artikel Spesial

Agar bisa lanjut membaca sampai tuntas artikel ini, pastikan Anda sudah berlangganan atau membeli artikel ini.

Sudah berlangganan? Masuk

Berlangganan

Berlangganan Hanya dengan 20rb/bulan Anda bisa mendapatkan berita serta analisis ekonomi, bisnis, dan investasi pilihan

Rp 20.000

Kontan Digital Premium Access

Business Insight, Epaper Harian + Tabloid, Arsip Epaper 30 Hari

Rp 120.000

Berlangganan dengan Google

Gratis uji coba 7 hari pertama. Anda dapat menggunakan akun Google sebagai metode pembayaran.

Terbaru