Sentimen Perang Dagang Bikin Mata Uang Komoditas Lesu

KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Prospek mata uang komoditas kurang mentereng di tahun 2025. Sentimen perang dagang global dan potensi penurunan permintaan komoditas menjadi penyebab.
Berdasarkan data Bloomberg, pasangan AUD/USD berada di level 0,6281, turun 0,03% dibanding sehari sebelumnya. Dalam sepekan pairing ini naik 0,66%. Pasangan NZD/USD juga turun tipis 0,07% ke 0,5671 secara harian. Dalam sepekan, NZD/USD menguat 0,65%. Adapun USD/CAD turun 0,10% secara harian ke 1,4293 dan terkoreksi 1,70% dalam sepekan.
Ini Artikel Spesial
Agar bisa lanjut membaca sampai tuntas artikel ini, pastikan Anda sudah berlangganan.
Sudah berlangganan? MasukBerlangganan dengan Google
Gratis uji coba 7 hari pertama. Anda dapat menggunakan akun Google sebagai metode pembayaran.
Kontan Digital Premium Access
Business Insight, Epaper Harian + Tabloid, Arsip Epaper 30 Hari
Rp 120.000
Business Insight
Hanya dengan 20rb/bulan Anda bisa mendapatkan berita serta analisis ekonomi bisnis dan investasi pilihan