Setelah Menyaksikan Debat Capres, Berikut Menu Rekomendasi Saham Hari Ini
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Setelah menyaksikan debat calon presiden tadi malam, di awal pekan ini saatnya kembali melakukan aktivitas trading atau investasi. Para analis sudah menyiapkan sejumlah rekomendasi saham hari ini.
Di awal pekan ini, ada enam emiten yang bisa menjadi menu trading atau investasi. Berikut rekomendasi saham hari ini hasil wawancara dan riset para analis untuk Anda.
Astra Otoparts (AUTO)
Harga Rp 2.340
Rekomendasi : Buy
Target harga. : Rp 3.900
Analis : Wesley Louis Alianto, Mandiri Sekuritas
