Shell Angkat Bicara Soal Kelangkaan BBM di SPBU

KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Shell Indonesia menanggapi kekosongan stok pasokan bahan bakar minyak (BBM) di beberapa lokasi stasiun pengisian bahan bakar (SPBU). President Director & Managing Director Mobility Shell Indonesia, Ingrid Siburian mengatakan, saat ini pihaknya berupaya melakukan pengisian produk BBM di jaringan SPBU Shell agar dapat memenuhi kebutuhan pelanggan.
"Shell Indonesia berkomitmen untuk terus menerapkan standar keselamatan yang terbaik, termasuk dalam mendistribusikan produk BBM ke seluruh SPBU Shell," kata Ingrid kepada KONTAN, Selasa (25/3). Sebelumnya, pada Januari 2025, SPBU Shell mengalami kehabisan stok. Ingrid mengungkapkan, gangguan pasokan menjadi penyebab utama terjadinya stock out di sejumlah SPBU.
Ini Artikel Spesial
Agar bisa lanjut membaca sampai tuntas artikel ini, pastikan Anda sudah berlangganan.
Sudah berlangganan? MasukBerlangganan dengan Google
Gratis uji coba 7 hari pertama. Anda dapat menggunakan akun Google sebagai metode pembayaran.
Kontan Digital Premium Access
Business Insight, Epaper Harian + Tabloid, Arsip Epaper 30 Hari
Rp 120.000
Business Insight
Hanya dengan 20rb/bulan Anda bisa mendapatkan berita serta analisis ekonomi bisnis dan investasi pilihan