Shimizu Mau Masuk ke Saham TOTL Via Tender Offer, Bisnisnya Bertebaran di Indonesia
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Total Bangun Persada Tbk (TOTL) bakal kedatangan pemegang saham baru. Shimizu Corporations, perusahaan asal Jepang berencana masuk menjadi investor di emiten jasa konstruksi tersebut.
Shimizu bakal masuk sebagai pemegang saham TOTL lewat penawaran tender sukarela (voluntary tender offer). Dalam pengumuman yang dimuat di Harian KONTAN edisi Rabu (17/7/2024), tujuannya untuk memperkuat posisi Shimizu sebagai perusahaan bidang jasa konstruksi.
Ini Artikel Spesial
Agar bisa lanjut membaca sampai tuntas artikel ini, pastikan Anda sudah berlangganan atau membeli artikel ini.
Sudah berlangganan? MasukBerlangganan
Hanya dengan 20rb/bulan Anda bisa mendapatkan berita serta analisis ekonomi bisnis dan investasi pilihan
Kontan Digital Premium Access
Business Insight, Epaper Harian + Tabloid, Arsip Epaper 30 Hari
Rp 120.000
Berlangganan dengan Google
Gratis uji coba 7 hari pertama. Anda dapat menggunakan akun Google sebagai metode pembayaran.