Status Ibu Kota Nusantara di Tangan Prabowo
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Menjelang lengser dari jabatannya, Presiden Joko Widodo memastikan tidak akan membuat keputusan penting terkait Ibu Kota Nusantara (IKN).
Untuk itu, beleid tentang pemindahan ibu kota dari Jakarta ke IKN nantinya akan diteken oleh presiden terpilih Prabowo Subianto.
