KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Manajemen PT Panorama Sentrawisata Tbk (PANR) ingin memacu bisnisnya pada tahun ini. Kelompok usaha pariwisata yang mengusung bisnis travel and leisure (outbond) dan inbound itu bakal memetakan setiap peluang dan tantangan di sepanjang tahun ini, termasuk menyikapi isu virus corona yang masih merebak.
Hingga akhir kuartal ketiga tahun lalu, PANR masih menderita rugi bersih yang dapat diatribusikan kepada pemilik entitas induk senilai Rp 1,29 miliar. Untuk mencapai pertumbuhan kinerja positif, Panorama kudu bekerja ekstra.
Ini Artikel Spesial
Agar bisa lanjut membaca sampai tuntas artikel ini, pastikan Anda sudah berlangganan atau membeli artikel ini.
Sudah berlangganan? MasukBerlangganan
Hanya dengan 20rb/bulan Anda bisa mendapatkan berita serta analisis ekonomi bisnis dan investasi pilihan
Kontan Digital Premium Access
Business Insight, Epaper Harian + Tabloid, Arsip Epaper 30 Hari
Rp 120.000
Berlangganan dengan Google
Gratis uji coba 7 hari pertama. Anda dapat menggunakan akun Google sebagai metode pembayaran.