Surat Utang Multifinance Lebih Semarak

KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Penerbitan surat utang oleh perusahaan pembiayaan jauh lebih meriah pada awal 2025. Namun dengan masih menantangnya bisnis pembiayaan, upaya penggalangan dana lewat obligasi masih akan menantang.
PT Pemeringkat Efek Indonesia alias Pefindo mencatat sepanjang Januari-Maret tahun ini ada enam perusahaan leasing yang menerbitkan surat utang senilai Rp 8,3 triliun. Kondisi ini jauh berbeda dengan kuartal-2024, dimana pada saat itu tak ada multifinance yang merilis obligasi.
Ini Artikel Spesial
Agar bisa lanjut membaca sampai tuntas artikel ini, pastikan Anda sudah berlangganan.
Sudah berlangganan? MasukBerlangganan dengan Google
Gratis uji coba 7 hari pertama. Anda dapat menggunakan akun Google sebagai metode pembayaran.
Kontan Digital Premium Access
Business Insight, Epaper Harian + Tabloid, Arsip Epaper 30 Hari
Rp 120.000
Business Insight
Hanya dengan 20rb/bulan Anda bisa mendapatkan berita serta analisis ekonomi bisnis dan investasi pilihan